Sasaran

  1. Meningkatkan Mutu Proses pembelajaran masing-masing program studi dalam interaksi yang berpusat pada mahasiswa
  2. Meningkatkan Mutu Kurikulum masing-masing program studi untuk mencapai tujuan pendidikan dan kompetensi lulusan
  3. Meningkatkan Mutu Kemahasiswaan dengan tujuan mendorong perubahan sikap mahasiswa dalam bidang keilmuan, tingkah laku dan manajemen hidup
  4. Meningkatkan Mutu Sumber Daya Manusia yang ada di program studi sebagai anggota masyarakat yang mengabdikan diri dan diangkat untuk penyelenggaraan pendidikan
  5. Meningkatkan Mutu Prasarana dan Sarana yang dimiliki untuk menyelenggarakan pendidikan terbaik
  6. Meningkatkan Mutu Suasana Akademik untuk
  7. membuat proses pembelajaran berjalan sesuai dengan visi, misi, dan tujuan
  8. Meningkatkan Mutu Pengelolaan Keuangan institusi dalam mewujudkan good governance perguruan tinggi yang dilakukan secara partisipatif, taat hukum, transparansi, efektif dan efisien, serta akuntabilitas.
  9.  Meningkatkan Mutu Penelitian dan Publikasi untuk memenuhi kebutuhan industri dan masyarakat
  10. Meningkatkan kegiatan pengabdian masyarakat
  11. Meningkatkan tata kelola perguruan tinggi menjadi good governance
  12. Meningkatkan kerjasama yang lebih intensif dan ekstensif
  13. Tersedianya seluruh sistem informasi di seluruh lingkungan Universitas AMIKOM Purwokerto